PENERIMAAN CPNS KEMENTRIAN ESDM

Kebonagung 19 September 2018 11:41:05 WIB

Mengacu Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik lndonesia Nomor 45 Tahun 2018 tanggal 29 Agustus 2018 tentang Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Tahun Anggaran 2018, diumumkan bahwa Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral memberikan kesempatan kepada Warga Negara lndonesia yang berintegritas dan berdedikasi tinggi serta memenuhi syarat yang ditentukan untuk bergabung sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil yang akan ditugaskan di unit Kerja Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral.

I. UNIT KERJA YANG MENDAPATKAN ALOKASI FORMASI (ALOKASI PENEMPATAN)

  1. Sekretariat Jenderal.
  2. Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi.
  3. Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan.
  4. Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara.
  5. Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi.
  6. Inspektorat Jenderal.
  7. Badan Geologi.
  8. Badan Penelitian dan Pengembangan Energi dan Sumber Daya Mineral.
  9. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Energi dan Sumber Daya Mineral.
  10. Sekretariat Jenderal Dewan Energi Nasional.

sumber: /Pengumuman%20CPNS%20KESDM%202018.pdf

 

Dokumen Lampiran : PENERIMAAN CPNS KEMENTRIAN ESDM


Komentar atas PENERIMAAN CPNS KEMENTRIAN ESDM

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License