KUNJUNGAN STUDI TIRU PEMDA PARIGI MOUTONG DI DESA KEBONAGUNG
Kebonagung 18 Juni 2019 13:37:39 WIB
Selasa 18 Juni 2019 Pemerintah Daerah Parigi Moutong berkunjung ke Desa Kebonagung. Jumlah peserta kunjungan kali ini dihadiri sekitar 150 peserta. Kunjungan di hadiri oleh Bapak Kepala Bidang Pemdes beliau Bapak Muhammad Adfar, Msi. Maksud dan tujuan kunjungan di Desa Kebonagung yaitu belajar tentang Pertanian dan Bumdes. Kunjungan disambut oleh Ibu Lurah Desa Kebonagung Ibu Marjiyem , Carik Desa Kebonagung, Ketua Kelompok Tani Sasono Catur (Bapak Wagiyana), Kepala BPP Kecamatan Imogiri dan Pengelola Bumdes Desa Kebonagung. Kujungan Pertama yaitu di Bumdes Desa Kebonagung dilanjutkan ke Kelompok Tani Sasono Catur yang berada di Dusun Kanten RT 01 Desa Kebonagung. Semoga kunjungan di Desa Kebonagung bisa menjalin kerjasama yang baik untuk kedepannya.
Komentar atas KUNJUNGAN STUDI TIRU PEMDA PARIGI MOUTONG DI DESA KEBONAGUNG
Formulir Penulisan Komentar
LAGU INDONESIA RAYA
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License