KERJA BERSAMA BASMI VIRUS CORONA
Kebonagung 23 Maret 2020 09:49:49 WIB
KEBONAGUNG, 23/03/2020
Pagi ini Pemerintah Desa Kebonagung melakukan penyemprotan desinfektan di seluruh wilayah Desa Kebonagung, terutama di tempat-tempat umum yang ada di wilayah kampung Desa Kebonagung. Hal ini dikarenakan sudah terdapat ODP virus corona. Virus ynag sangat berbahaya ini telah menyeba dengan sangat cepat dan dapat menular ke siapa saja. Maka dari itu Pemerintah Desa Kebonagung bergerak cepat mencegah penyebaran virus tersebut agar tidak sampai ke wilayah ini. Dibantu oleh babhinsa dan babhinkamtibmas serta tim KSB Desa Kebonagung kita lawan Virus Corona agar tidak menulari warga dan jangan sampai memakan korban di Desa Kebonagung.
Sebelum melakukan penyemprotan, seluruh peserta melakukan apel dan doa bersama di pendopo Desa Kebonagung. Dengan khidmat seluruh peserta berdoa memohon agar virus ini segera merlalu dan tidak memakan korban di wilayah desa kebonagung dan sekitarnya.
Komentar atas KERJA BERSAMA BASMI VIRUS CORONA
Formulir Penulisan Komentar
LAGU INDONESIA RAYA
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License